15 Rekomendasi Kue Basah untuk Sajian Lebaran agar Menjadi Istimewa, Nomor Satu Rasanya Nagih

- 17 April 2023, 19:25 WIB
15 Rekomendasi Kue Basah untuk Sajian Lebaran agar Menjadi Istimewa, Nomor Satu Rasanya Nagih
15 Rekomendasi Kue Basah untuk Sajian Lebaran agar Menjadi Istimewa, Nomor Satu Rasanya Nagih /

Klepon merupakan jenis kue basah yang identic sebagai jajanan pasar yang memiliki tekstur Kenya dengan taburan kelapa diluarnya namun pecah saat dimakan.

Klepon berbentuk seperti bola-bola kecil yang dilengkapi dengan gula merah didalamnya sehingga memiliki rasa yang manis.

8.Prol tape

Seperti namanya prol tape merupakan salah satu jenis kudapan tradisional yang berasal dari tape, umumnya menggunakan jenis tape ketan.

Baca Juga: Inilah Amalan yang Dianjurkan Dilakukan di 10 Hari Terakhir Ramadhan, Salah Satunya Berdoa

Kue prol tape memiliki rasa kue yang legit, basah, padat dan basah namun sangat lezat ketika dimakan khususnya di momen lebaran.

9.Lapis legit

Kue lapis legit merupakan salah satu kue basah yang memiliki keterikatan sejaran dengan penjajahan Belanda.

Kue lapis legit memiliki tampilan mirip kue lapis pada umunnya namun yang membedakannya adalah dalam cara pembuatannya yakbi dengan cara di oven.

10.Bika Ambon

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah