8 Daya Tarik Wanita yang Pria Suka, Salah Satunya Bibir, Membuatnya Terpesona Sejak Awal Bertemu

17 Januari 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi wanita cantik/ freestock.org/Pexels /

LINGKAR KEDIRI- Wanita memiliki magnet tersendiri yang membuat pria berhasil terpesona sejak awal bertemu. Melihat titik titik tertentu, pria akan mulai menemukan tipe tipe wanita yang ia suka.

Tak bisa dipungkiri, fisik menjadi alasan utama pria terpesona pada wanita. Dilansir dari laan YourTango pada artikel Ringtimes Bali berjudul 8 Alasan Pria Tertarik Pada Wanita Ketika Pertama Kali Bertemu , ini 8 Hal daya tarik wanita yang disukai pria:

1. Mata

Pada pertemuan pertama, pandangan mata menjadi suatu fokus utama. Baik ketika saling pandang, maupun saat berkomunikasi.

Baca Juga: Perempuan dengan 6 Shio Ini Diramal Berlimpah Kekayaan, Sukses dan Jadi Hoki Suami, Cek Apa Shiomu!

Bagi pria, wanita yang memiliki mata yang indah memiliki daya tarik tersendiri yang memikat hati.

2. Bibir

Bibir juga menjadi salah satu titik yang sangat menarik bagi pria.

Tak jarang para wanita memonjolkan pesona bibirnya dengan menggunakan lipstick sebagai pemanis penampilannya.

3. Rambut

Rambut adalah mahkota bagi para wanita. Banyak cara yang wanita lakukan untuk menunjang penampilannya dengan merawat rambutnya.

Tak jarang wanita pergi ke salon terlebih dahulu untuk menata rambutnya saat akan bertemu dengan seseorang.

Baca Juga: Wah! 15 Weton Ini Disebut Selalu Hoki dan Magnet Rezeki Lho, Yuk Cek Wetonmu Sekarang Juga

4. Senyuman

Senyuman wanita sungguh bisa meluluhkan hati para pria.

Bagi pria, senyuman adalah pesona utama para wanita. Pria akan tertarik pada pandangan pertamanya.

Selain memiliki daya tarik, senyuman juga bisa menebarkan energi positif bagi orang lain.

5. Pantat

Wah, ternyata tubuh bagian belakang satu ini juga membuat pria tertarik loh! Para pria ternyata lebih menyukai penampilan bokong perempuan yang terlihat besar dan bulat.

Namun bukan berarti pria tidak menyukai perempuan dengan bokong kecil ya! Hanya tergantung selera saja.

Selain menarik, ternyata ukuran bokong yang besar juga menandakan seorang perempuan sedang dalam keadaan kesehatan yang baik.

6. Payudara

Baca Juga: Kenali Sifat Wanita dari Hari Pasaran Kelahirannya Menurut Primbon Jawa; Kliwon Pemaaf, Pon Angkuh

Payura wanita yang bervolume cenderung menarik perhatian para pria.

Namun juga banyak pria yang menyukai ukuran sedang ketimbang ukuran yang cenderung kecil.

7. Kaki dan Tangan

Biasanya wanita merawat bagian tubuh ini denganmelakukan pedicure dan menicure.

Selain menunjang penampilan, ini juga demi menjaga kebersihan dan kesehatan.

8. Postur tubuh

Tak bisa dipungkiri, pria lebih tertarik dengan postur tubuh wanita yang ramping.

Hanya saja, tidak semua pria mengutamakan penampilan fisik.

Baca Juga: Watak Seorang Wanita Dilihat dari Hari Lahirnya Menurut Primbon Jawa, Kenali Si Dia Sekarang Juga!

Sikap yang membuatnya nyaman juga menjadi daya tarik para pria.

***

(Sevie Safitri Rosalina/Ringtimes Bali)

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: Ringtimes Bali (PRMN)

Tags

Terkini

Terpopuler