Tak Harus Mahal, Berikut Rekomendasi Kado Sederhana dan Menarik Untuk Peringatan Hari Ibu

- 21 Desember 2020, 14:10 WIB
Ilustrasi kado di Hari Ibu Nasional.
Ilustrasi kado di Hari Ibu Nasional. /Pixabay/Bob_Dmyt

Baca Juga: Dampingi Bali United, Persipura Resmi Gantikan Persija Tampil di Piala AFC 2021

Kamu dapat mencetak foto tersebut dan menempelnya pada album atau kanvas. Beri hiasan semenarik mungkin.

2. Hiasan dinding

Jika kamu menyukai lukisan atau fotografi, kamu bisa mempertimbangkan hal tersebut untuk mempersembahkan hiasan dinding saat hari ibu.

Dinding tersebut akan menjadi tanda cinta dan penghargaan ketika ibu membicarakan kehebatan bakatmu kepada tetangga sekitar.

Baca Juga: Dorong Motor Istri yang Mogok, Prajurit TNI Tertimpa Truk Hingga Meninggal di TKP

3. Makan malam

Hampir setiap hari ibu menghabiskan waktu di dapur untuk memuaskan selera semua anggota keluarga.

Jika ibumu mempunyai hobi memasak, kamu bisa memberinya sebuah buku resep lengkap. Mulai dari makanan, kue, hingga minuman.

Tak hanya itu, kamu juga bisa membuat resep sendiri dan memasaknya untuk ibu tercinta. Ajaklah seluruh anggota keluargamu untuk makan malam bersama dan mencicipi resep buatanmu.

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah