Bantu Cegah Penuaan, Ini 9 Manfaat Tomat Bagi Kesehatan Kulit yang perlu Anda Ketahui

- 26 Januari 2021, 17:01 WIB
Manfaat tomat bagi kesehatan kulit
Manfaat tomat bagi kesehatan kulit /pixabay.com/kie-ker

LINGKAR KEDIRI - Tomat adalah salah satu makanan yang kaya akan manfaat.

Tomat mengandung antioksidan, vitamin C yang dapat membantu memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Mengonsumsi tomat mentah jauh lebih memberikan manfaat besar dibandingkan dengan cara lainnya.

Baca Juga: Jembatan Gedangsewu Amblas, PUPR Kabupaten Kediri Lakukan Assessment Susun Penanganan

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta 26 Januari 2021: Luapkan Kesedihan, Al Tak Ingin Kehilangan Andin

Tak hanya itu, tomat ternyata juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan kulit kita.

Dilansir Lingkar Kediri dari laman Healthline, berikut manfaat tomat bagi kesehatan kulit Anda:

1. Mencegah Kanker Kulit

Paparan sinar matahari merupakan faktor risiko kanker kulit nonmelanoma, yang meliputi karsinoma sel Basal dan karsinoma sel skuamosa.

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x