Bekerja dari Rumah? Begini Tips Tampil Kece dan Tetap Semangat Saat Rapat Daring

- 4 Juni 2021, 19:51 WIB
 Ilustrasi bekerja dari rumah atau WFH.
Ilustrasi bekerja dari rumah atau WFH. /Pixabay

Ketika bekerja dari rumah, kebanyakan orang memilih berpakaian kusut dan tak modis lantaran berpikir bahwa tidak ada yang akan melihat.

Akan tetapi, jika harus menyalakan kamera saat rapat atau kelas daring tentu ini akan membuat Anda nampak tidak profesional.

Untuk itu, agar tetap merasa nyaman bekerja di rumah serta terkesan profesional, Anda para wanita dapat menggunakan kemeja rayon yang lembut dan menyerap keringat.

Baca Juga: Mengejutkan! Ahli Metafisika Sebut Ayu Ting Ting Memakai Susuk

Baju berbahan rayon kini tengah digemari dengan berbagai pilihan motif.

Sedangkan bagi para pria, dapat mengenakan polo shirt dengan berbagai pilihan warna.

Jangan lupa sediakan outer seperti blazer atau cardigan dekat meja kerja. Dengan demikian, ketika tiba-tiba ada rapat penting dengan atasan, Anda tetap terlihat profesional walaupun bekerja dari rumah.

Baca Juga: Banyak Dijumpai Disekitar Rumah, Ternyata 9 Tanaman ini Bisa Undang Pocong, Jin Hingga Genderuwo

Perhatikan tampilan rambut dan wajah

Usai mempersiapkan busana, jangan lupa untuk menambah semangat kerja Anda dengan tatanan rambut dan wajah.

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah