Bahan Herbal Alami Membantu Menyembuhkan Sakit Maag, Penderita Asam Lambung Harus Mencobanya

- 16 Oktober 2021, 08:48 WIB
Ilustrasi iritasi kerongkongan akibat asam lambung naik
Ilustrasi iritasi kerongkongan akibat asam lambung naik /Pixabay/naturalherbsclinic

LINGKAR KEDIRI – Maag merupakan kondisi nyeri pada perut yang bisa datang kapan saja, sehingga kondisi ini bisa sangat menganggu aktivitas sehari-hari.

Maag bisa disebabkan oleh berbagai faktor, salah satunya dari kebiasaan pola hidup yang buruk seperti telat makan, mengkonsumsi makanan pedas dan asam.

Walaupun begitu maag tetap bisa diobati dengan cara mengobati obat khusus maag atau juga dengan bahan herbal.

Baca Juga: Sinopsis Buku Harian Seorang Istri 16 Oktober 2021: Rahasia Besar Tante Merlin di Masa Lalu Segera Terbongkar

Dilansir dari Youtube Dokter Fery TV pada 14 Oktober 2021, kali ini kita akan membahas bahan herbal alami yang dapat menyembuhkan maag.

1. Kunyit

Kunyit merupakan rempah yang sangat bermanfaat untuk meringankan gangguan sakit maag.

Kandungan polifenol didalam kunyit bersifat anti peradangan.

Sehingga dapat membantu meredakan asam lambung, selain itu kunyit juga dapat mencegah peradangan pada lambung.

2. Jahe Merah

Jahe merah dapat meredakan gangguan lambung seperti maag dan mual.

Selain itu jahe memiliki sifat Gastroprotektif yang dapat menekan bakateri penyebab asam lambung.

Sehingga dengan begitu jahe merah dapat membantu mencegah terjadinya maag atau asam lambung naik.

Baca Juga: Ulang Tahun ke-25, Prilly Latuconsina Kaget Dapat Kejutan Billboard: I'm So Blessed

3. Madu

Madu sudah sangat sering digunakan sebagai bahan tradisional untuk berbagai pengobatan, Bahan alami yang memiliki rasa manis ini mampu mengatasi masalah pada lambung.

Hal tersebut dikarenakan mandu mengandung antioksidan sehingga dapat mengatasi kondisi tersebut.

3. Akar Manis

Bahan herbal alami ini juga bisa membantu mengatasi gangguan pada lambung secara alami dana man.

Selain itu akar manis dapat berfungsi menguatkan otak dan juga bersifat analgesik.

Bahkan akar manis bisa meningkatkan sekrasi lambung dan menahan asam lambung agar tidak naik ke krongkongan.

4. Daun Kemangi

Selain digunakan sebagai campuran masakan, ternyata kemangi juga berfungsi sebagai penetral nyeri perut akibat maag.

Baca Juga: Sinopsis Film Pele: Birth of a Legend, Drama Biografi Legenda Sepak Bola Brazil yang Terlahir Dari Kemiskinan

Kemangi memiliki kandungan karminatif, antibakteri, dan anti peradangan.

Sehingga sangat baik untuk menjaga kesehatan lambung dan juga mencegah terjadinya asam lambung naik dan juga maag.

5. Lidah Buaya

Lidah buaya bisa kamu jadikan jus untuk kamu konsumsi.

Dimana lidah buaya juga sangat baik untuk menjaga kesehatan lambung serta mencegah terjadinya gangguan lambung seperti maag.

Hal ini dikarenakan lidah buaya mengandung senyawa anti peradangan, vitamin, dan asam amino yang berperan penting dalam tubuh manusia.

6. Daun Mint

Danu mint memiliki sensasi yang menenagkan, selain itu daun mint juga bisa membantu merilekskan otot perut yang sakit akibat maag ataupun kembung.

7. Kurma

Kurma sering digunakan sebagai cemilan yang memiliki rasa manis dan sangat disukai oleh banyak orang.

Selain itu kurma ternyata juga bisa untuk meredakan maag pada lambung, kurma mengandung sifat basa sehingga dapat mengurangi tingkat keasaman pada lambung.

Oleh karena itu penderita maag sangat di sarankan mengkonsumsi kurma secara teratur.***

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah