Hati-Hati! Nekad Minum Air Kelapa dalam Kondisi Ini Dapat Sebabkan Kerusakan Gagal Ginjal, Simak Penjelasannya

- 24 Oktober 2021, 20:30 WIB
Ilustrasi air kelapa muda. Hati-Hati! Nekad Minum Air Kelapa dalam Kondisi Ini Dapat Sebabkan Kerusakan Gagal Ginjal, Simak Penjelasannya
Ilustrasi air kelapa muda. Hati-Hati! Nekad Minum Air Kelapa dalam Kondisi Ini Dapat Sebabkan Kerusakan Gagal Ginjal, Simak Penjelasannya /Pexels.com/Ryutaro Uozumi

Apabila tetap kekeh ingin mengonsumsi air kepala dalam kondisi tersebut dipastikan kesehatan anda memburuk.

  1. Gangguan Ginjal dan Jantung

Tidak diperbolehkan orang minum air kelapa dalam kondisi tidak sehat berupa gangguan ginjal dan jantung, hal ini dikarenakan kelapa mengandung elektrolit serta kalium yang cukup tinggi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Kesehatan Besok 25 Oktober 2021, Sagitarius Kehidupan Lain Bermasalah, Pisces Waspada Insomnia

Oleh karenanya, apabila tetap mengonsumsi dalam jangka panjang dapat mempengaruhi pencernaan pada penderita ginjal.

Kemudian jika zat tersebut tidak dapat disaring oleh tubuh maka bisa mengakibatkan hiperkalemia pada darah.

Dan kemungkinan bisa mengakibatkan komplikasi yang bisa membahayakan jantung dan nyawa.

  1. Alergi Kacang

Jika kamu memiliki alergi pada kacang maka selain menghindari jenis kacang-kacangan, kamu juga harus menghindari minum air kelapa.

Baca Juga: 7 Komedian yang Terkenal Konyol dan Bodoh di Layar Kaca, tapi Sangat Pintar di Kehidupan Nyata

Hal ini dikarenakan kelapa juga termasuk golongan pohon kacang maka dari itu para penderita alergi kacang juga harus menghindarinya karena dapat memperparah alergi.

  1. Diabetes

Jika seseorang mengalami penyakit diabetes maka harus menghindari minun air kelapa, hal ini dikarenakan air kelapa memiliki kandungan gula.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah