4 Jenis Buah Ini Bisa Ampuh Sembuhkan Sakit Gigi Secara Alami, Kamu Wajib Coba

- 25 Oktober 2021, 19:20 WIB
4 Jenis Buah Ini Bisa Ampuh Sembuhkan Sakit Gigi Secara Alami.
4 Jenis Buah Ini Bisa Ampuh Sembuhkan Sakit Gigi Secara Alami. /freepik.com/stockking/

LINGKAR KEDIRI - Sakit gigi adalah salah satu permasalahan kesehatan yang bisa dibilang serius. Sakit gigi memang nampak seperti sakit biasa.

Namun tak disangka apabila sakit gigi berlanjut lama, kemungkinan penderita tidak bisa melakukan aktivitas rutin.

Karena banyak sekali penyebab sakit gigi yang dianggap remeh, contohnya terlalu banyak mengonsumsi makanan manis, sikat gigi yang salah, serta kebiasaan merokok.

Baca Juga: 9 Kota Terpanas di Indonesia, Salah Satunya Mencapai 39 Derajat Celsius! Adakah Kotamu?

Ada beberapa cara alami yang ternyata bisa mengobati sakit gigi, yakni dengan mengkomsumsi beberapa buha dibawah ini, dilansir dari Instagram @rebahansehat.

1. Jeruk nipis

Jeruk nipis memiliki vitamin C yang tinggi, sama seperti buah lemon. Keberadaan vitamin C pada keluarga jeruk jangan diremehkan.

Baca Juga: 10 Kota Maksiat di Dunia Penyumbang Dosa Besar? Alkohol hingga Hubungan Seksual Dibebaskan

Mengonsumi jeruk nipis sebagai minuman hangat juga bisa membantu membunuh bakteri jahat yang berkeliaran pada gigi berlubang, sehingga dengan begitu gigi akan menjadi sehata dan bebas rasa sakit.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Instagram @rebahansehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah