Cerdas Sejak Dalam Kandungan, Inilah 4 Cara yang Dapat Dilakukan, Lakukan Secara Rutin!

- 12 Januari 2022, 15:00 WIB
Cerdas Sejak Dalam Kandungan, Inilah 4 Cara yang Dapat Dilakukan, Lakukan Secara Rutin!
Cerdas Sejak Dalam Kandungan, Inilah 4 Cara yang Dapat Dilakukan, Lakukan Secara Rutin! /Pixabay/tasha

LINGKAR KEDIRI – Setiap orang tua menginkan agar anaknya tumbuh menjadi orang cerdas sesuai versi masing-masing.

Ternyata melatih kecerdasan seseorang dapat dilakukan sejak bayi masih berada dalam kandungan. Otak bayi sudah mulai berkembang sejak bayi masih dalam rahim.

Pada trimester pertama, bayi mampu bergerak lantara sudah terbangun koneksi saraf.

Baca Juga: 4 Wilayah Ini Diramalkan Diguncang Gempa Dahsyat di Tahun 2022, Banyak Menelan Korban Jiwa

Pada trimester kedua, koneksi saraf lebih banyak dan jaringan otak janin mulai terbentuk.

Pada Trimester ketiga, korteks serebral yang berfungsi membungkus otak mulai mengambil alih batang otak untuk mempersiapkan proses belajar ketika ia dilahirkan.

Dikutip oleh lingkarkediri.pikiran-rakyat.com dari akun Instagram @oke.dokter pada 27 April 2021.

Baca Juga: Bak Kiamat, Indigo Ramal Huru-hara Covid-19 di 2022, Orang Kejam Bermunculan, Provokator Makin Subur

Kecerdasan seorang janin juga dipengaruhi oleh peran ayah. Untuk itu peran ayah sangat dibutuhkan. Pada usia 16 minggu ia sudah dapat mendengar suara dari luar. Sebelum lahir ia dapat mengenali suara ayahnya

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah