Tetap Aman Selama Bekerja Saat Pandemi, Ini Tipsnya

- 22 September 2020, 07:00 WIB
Ilustrasi bekerja/Pexels.com/
Ilustrasi bekerja/Pexels.com/ /

3. Jaga Jarak

Hindari droplet (Cipratan/tetesan air liur) seseorang dengan menjaga jarak aman dengan orang lain.

4. Jaga Pola Makan

Agar imunitas tubuh tetap terjaga, jangan meninggalkan pola makan sehat. 

Batasi konsumsi minuman bersoda dan makanan instan agar tubuh tetap prima.

Baca Juga: Waduh! Jadi Klaster Baru Dengan Jumlah Terbanyak, 352 Karyawan Epson Cikarang Positif Covid-19

5. Gunakan alat makan milik sendiri

Bawa alat makan dari rumah. Menghindari penggunaan alat makan bersamaan dengan orang lain sama dengan menghindari penularan virus.***

Halaman:

Editor: Mega Ayu Maulidina

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x