Diakhir Tahun 2020, BMKG Himbau Masayarakat DKI Jakarta Waspadai Hujan yang Diprediksi Merata

- 31 Desember 2020, 07:28 WIB
ILustrasi Hujan petir
ILustrasi Hujan petir /Pexels.com/Dmitry

LINGKAR KEDIRI - Di akhir tahun 2020, Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menghimbau warga DKI Jakarta untuk waspada.

Hal tersebut lantaran Jakarta akan diguyur hujan mulai pagi hingga siang.

Intensitas hujan yang turun dperkiraan muali dari ringan hingga sedang.

Baca Juga: Al Cemburu Berat ke Andin, Angga Rebut Andin? Sinopsis Ikatan Cinta Hari Ini Kamis, 31 Desember 2020

Dalam keterangan yang dirilis oleh BMKG pada 31 Desember 2020 ada perubahaan cuaca di Jakarta.

Siang hari cuaca berawan akan terjadi di Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu.

Sedangkan empat wilayah lainya akan diguyur hujan hingga sore hari.

Berkaitan dengan ini BMKG memngeluarkan peringatan dunu untuk Jakarta Selatan dan Jakarta Timur.

Baca Juga: Ingin Keluarga Harmonis Setelah Menikah, Begini Menghitung Weton Calon Pasangan Beserta Maknanya

Hujan yang terjadi di daerah tersebut akan disertai angin kencang.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x