Daerah Sulit Akses Internet Diizinkan Belajar Tatap Muka Oleh Mendikbud, Begini Ulasannya

- 18 Februari 2021, 12:21 WIB
Mendikbud Nadiem Makarim ijinkan prose belajar mengajar secara tatap muka dengan syarat
Mendikbud Nadiem Makarim ijinkan prose belajar mengajar secara tatap muka dengan syarat /Dok. Kemendikbud RI

LINGKAR KEDIRI - Nadiem Makarim selaku Menteri Pendidikan dan Kebudayaan memberikan izin bagi daerah yang sulit akses internet dapat melaksanakan pembelajaran tatap muka.

Pelaksanaan pembelajaran tatap muka tersebut harus tetap melalui protokol Kesehatan.

Provinsi Papua Barat salah satu daerah yang memiliki kesulitan jaringan internet, sehingga sekolah didaerah tidak dapat melaksanakan pembelajaran jarak jauh (PJJ).

Baca Juga: Papa Surya Tahu Pembunuh Roy, Nino Semakin Curiga Kepada Elsa

Baca Juga: Hore! Program Kartu Prakerja Akan Berlanjut, Berikut Informasi Lengkapnya

Saat kunjungan kerja di Kepulauan Sorong, Papua Barat pada Jum’at 12 Februari 2021, Nadiem Makarim mendorong sekolah untuk melakukan pembelajaran tatap muka.

Nadiem Makarim mengatakan bahwa pembelajaran tatap muka bagi daerah yang tidak memiliki jaringan internet dapat dilakukan, agar anak-anak tidak merasa ketinggalan pelajaran.

“Belajar tatap muka harus dilakukan dan tetap menerapkan protokol Kesehatan yang ketat sebagai upaya pencegahan covid-19,” ujar Nadiem.

Baca Juga: Shio Ini Diprediksi Mendapatkan Rezeki Melimpah, Waib Jaga Relasi agar Karir Bisa Naik

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x