PPKM Darurat Tidak Akan Diperpanjang, Luhut Nilai Hanya Menghambat Pemulihan Ekonomi

- 16 Juli 2021, 10:21 WIB
PPKM Darurat Tidak Akan Diperpanjang, Luhut Nilai Hanya Menghambat Pemulihan Ekonomi
PPKM Darurat Tidak Akan Diperpanjang, Luhut Nilai Hanya Menghambat Pemulihan Ekonomi /ANTARA

Dirinya berjanji kepada Presiden Joko Widodo akan melaporkan segera soal tindakan selanjutnya dari PPKM Darurat ini.

"Dengan data-data yang ada nanti saya akan ketemu dengan asosiasi guru-guru besar, dan saya juga akan minta pendapat mereka juga," pungkas Luhut.

Baca Juga: Viral! Pasutri Warkop Ditampar Oleh Oknum Petugas Satpol PP Gowa, Berikut Kronologisnya

Baca Juga: Pembangunan Proyek Ibu Kota Baru Dikabarkan Dilakukan Pemerintah Jokowi untuk China, Begini Faktanya

Pemerintah menerapkan PPKM Darurat bertujuan untuk menekan angka penyebaran Covid-19 yang kasusnya terus meningkat drastis, ditambah lagi munculnya beberapa varian baru Covid-19.

Artikel ini telah tayang pada pikiran-rakyat.com dengan judul “Pemerintah Isyaratkan Tidak Akan Perpanjang PPKM Darurat, Luhut : Menghambat Pemulihan Ekonomi”.***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah