Kado Hari Kemerdekaan Indonesia, Epidemolog UI Sampaikan Kabar Bahagia Mengenai Perkembangan Pandemi Covid-19

- 17 Agustus 2021, 08:35 WIB
/

"Kado untuk Indonesia 17 Agustus 2021, secara rerata terjadi tren penurunan kasus, hospitalisasi, dan kematian," tulis Pandu Riono dalam cuitanny.

"Perlu diapresiasi dan sekaligus tetap meningkatkan kewaspadaan karena mobilitas penduduk sudah mulai meningkat. Perlu terus dorong 5M, Tes-Lacak-Isolasi dan vaksinasi," ucapnya lagi.

Pandu Riono juga mengungkapkan pemaknaannya soal kemerdekaan terkait dengan pandemi Covid-19.

"Kemerdekaan itu harus terus diperjuangkan, berjuang dan berikhtiar dengan segera divaksinasi agar jangan sampai kena Covid-19 dan alami Risiko Kematian." ungkapnya

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Video Menag Yaqut Pindah Agama hingga Telah Dibaptis, Begini Faktanya

"Ingat pandemi Covid-19 dominasi varian Delta akan menyerang dan memakan korban orang-orang yg tidak mau divaksinasi," imbuh Pandu.

Artikel ini telah tayang di PikiranRakyat.com dengan judul “Epidemiolog UI Sampaikan Kabar Baik Soal Pandemi: Kado untuk Indonesia 17 Agustus 2021”.***

 

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah