Kamu Penggemar Snorkeling? Berikut 4 Rekomendasi Spot Snorkeling Terbaik di Indonesia

- 21 Desember 2020, 14:50 WIB
Ilustrasi Snorkeling.
Ilustrasi Snorkeling. /PEXELS/Bagus Tri Kuncoro J.

LINGKAR KEDIRI – Keindahan alam Indonesia menjadi daya tarik mata para turis untuk memijakkan dirinya ke bumi Nusantara.

Kekayaan alam hayati maupun hewani yang dimiliki oleh Indonesia tak pernah tertandingi. Negeri dengan ribuan pulau, suku, tersebar luas membentang alam.

Di Setiap daerah menyimpan berbagai objek wisata dengan ciri khas tersendiri, salah satu pantai.

Baca Juga: Suara Guguran Terdengar Keras, BPPTKG Peringatkan Letusan Gunung Merapi Bisa Terjadi Setiap Saat

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Video Perawat Pingsan Setelah Disuntik Vaksin Covid-19, Simak Faktanya

Sebagai negara maritim, lautan yang luas di Indonesia memiliki sederet pantai yang tak pernah ada ujungnya.

Mulai dari Sabang sampai Merauke, kamu dapat menemukan banyak perairan yang menggiurkan.

Wisata pantai memang selalu memberikan pemandangan yang mampu membuat mata menjadi rilex dan santai.

Baca Juga: Berniat Merampas Tas Berisi Uang Puluhan Juta Rupiah, Penjambret Ini Malah Tercebur ke Sungai

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: Kemenparekraf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x