IYI Menyelenggarakan Edu-Camp bagi Pemuda Sumenep

- 12 September 2020, 23:58 WIB
Pamflet kegiatan "Edu-Camp"
Pamflet kegiatan "Edu-Camp" /Instagram

 

Lingkar Kediri - Indonesian Youth Inspiration (IYI) yang digagas oleh Rumah Perubahan dan Badan Usaha Milik Mienial menyelenggarakan acara "Edu-Camp" yang dilaksanakan di Malang.

Kegiatan tersebut dilaksanakan mulai tanggal 13-15 September, melibatkan 53 pemuda asal Sumenep.

Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan persaingan global, pelatihan kepemimpinan, dan mengasah potensi para pemuda Sumenep.

Baca Juga: Hendra Setiawan Respon Mundurnya Tim Badminton Indonesia dari Thomas dan Uber Cup 2020

Tema dari kegiatan itu adalah "Edu-Camp Merangkai Catatan Perubahan", dimana setiap peserta memberikan opini tertulis tentang catatan perubahan Kabupaten Sumenep.

Catatan atau opini dari peserta nantinya akan dibukukan untuk dipersembahkan pada Hari Jadi Kabupaten Sumenep.

Setiap jalannya kegiatan Edu-Camp, peserta tetap mematuhi protokol kesehatan dengan memakai masker, menjaga jarak, dan sebagainya.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Gercep Respon Laporan Masyarakat Tentang Pencemaran Lingkungan

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x