Beda dengan Indonesia, Begini Mitos Gerhana Matahari Cincin yang Berkembang di Beberapa Negara

- 10 Juni 2021, 06:36 WIB
Ilustrasi gerhana matahari cincin. Lapan mengatakan bahwa fenomena gerhana matahari cincin akan terjadi bertepatan dengan fase bulan baru pada 10 Juni 2021 mendatang.
Ilustrasi gerhana matahari cincin. Lapan mengatakan bahwa fenomena gerhana matahari cincin akan terjadi bertepatan dengan fase bulan baru pada 10 Juni 2021 mendatang. /Pixabay/bdabney

Namun mereka gagal memprediksi terjadinya gerhana matahari dan membuat kaisar marah karena mereka tidak mempersiapkan apa-apa untuk mengusir naga.

Anggapan tersebut akhirnya memicu tradisi untuk membunyikan bedug atau kembang api saat gerhana matahari untuk menakuti sang naga.

2. Dewa Matahari Sedang Melawan Dewa Ular Laut di Mesir

Mitos ini tersebar di daerah Mesir.

Masyarakat mesir meyakini bahwa gerhana matahari merupakan akibat dari dewa matahari yang sedang dalam perjalanan melintasi langit ketika memimpin perang dan dihadang oleh dewa ular.

Baca Juga: Inilah Mitos Gerhana Matahari Cincin, Larangan Ibu Hamil Hingga Teror Dewa Zeus

Dewa matahari berhasil lolos dan akhirnya matahari kembali bersinar.

3. Mitos Matahari Dimakan Batara Kala

Mitos gerhana matahari selanjutnya terjadi di tanah Jawa.

Mereka percaya bahwa Batahara Kala sedang menelan matahari sehingga bumi gelap sesaat.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x