Mendadak Pusing dan Pandangan Kabur Saat Berdiri Atau Bangun Dari Tempat Duduk? Ternyata Ini Penyebab dan Cara

- 24 Juni 2021, 21:12 WIB
Mendadak Pusing dan Pandangan Kabur Saat Berdiri Atau Bangun Dari Tempat Duduk? Ternyata Ini Penyebab dan Cara
Mendadak Pusing dan Pandangan Kabur Saat Berdiri Atau Bangun Dari Tempat Duduk? Ternyata Ini Penyebab dan Cara //Pexels/andreapiacquadio//

LINGKAR KEDIRI Tak sedikit orang yang merasa pusing mendadak atau pandangan menjadi gelap usai bangun dari duduk atau tidur.

Rasa pusing ini tidak akan berlangsung lama. Biasanya orang hanya membutuhkan beberapa detik saja untuk berdiam diri hingga rasa pusing tersebut hilang.

Namun tahukan kamu mengapa hal tersebut bisa terjadi?

Baca Juga: Denny Darko Beri Peringatan Bangsa Indonesia, Fenomena El Nino dan La Nina Hingga Gelombang Setinggi 15 Meter

Kemungkinan besar hal tersebut menandakan bahwa kamu mengalami hipotensi ortostatik.

Hipotensi ortostatik merupakan suatu kondisi dimana ketika darah secara tiba-tiba turun ke bagian tubuh paling bawah (kaki) saat seseorang berdiri atau duduk yang disebabkan oleh adanya gaya gravitasi.

Baca Juga: Ternyata Ini Dampaknya Gunakan Lampu Bohlam Hemat Energi, Salah Satunya Bisa Sebabkan Kanker?

Dikutip oleh lingkarkediri.pikiran-rakyat.com dari akun Instagram @oke.dokter pada 24 Juni 2021.

Penyebab Hipotensi ortostatik adalah kekurangan cairan atau dehidrasi, kurang olahraga, atau bahkan anemia.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x