Memprihatinkan! Negara Ini Dulu Kaya Raya Sekarang Jatuh Miskin, Akibat Kesalahan dalam Mengelola

- 6 November 2021, 09:58 WIB
Ilustrasi warga Zimbabwe.
Ilustrasi warga Zimbabwe. /PIXABAY/

LINGKAR KEDIRI - Setiap orang tentu ingin hidup di suatu negara yang  kaya raya, memiliki sumber daya alam melimpah, dan masyarakat yang makmur.

Namun, tidak ada yang bisa menjamin kondisi tersebut akan berlangsung lama. Bisa jadi negara yang kini kaya raya, kelak dimasa depan justru akan jatuh miskin.

Hal tersebut terbukti dari beberapa negara di dunia yang dulunya dianggap sebagai negara kaya raya sehingga membuat negara lain menjadi iri.

 Baca Juga: Spoiler dan Link Nonton Drakor Happiness Episode 1: Drama Bertema Virus Hadir dengan Ketegangan yang Seru

Namun, kondisinya kini berbanding terbalik, negara-negara tersebut kini menjadi negara yang miskin bahkan dianggap sebagai negara tertinggal.

Banyak faktor yang melatarbelakangi kondisi tersebut, seperti korupsi, kesalahan pengelolaan, hingga konflik peperangan.

Dilansir Lingkar Kediri dari kanal YouTube Data Fakta pada. Berikut daftar negara yang dulu terkenal kaya  namun kini kondisinya cukup memprihatinkan:

 Baca Juga: Menjijikkan, 5 Negara Ini Jadi Pemukiman Terkumuh di Dunia, Ternyata Bukan Indonesia

  1. Nauru

Negara ini dulu sempat membuat negara lain takjub dan iri. Hal ini lantaran Nauru adalah negara produsen pupuk alami (fosfat) terbesar di dunia.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Youtube Data dan Fakta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x