Zelensky Tangkap Politisi Ukraina Pro-Rusia, Kremlin Langsung Beri Bantahan: Dia Politisi Asing

- 20 April 2022, 10:45 WIB
Juru Bicara Kremlin Dmitry Peskov menegaskan tak ada seorang pun di Rusia yang berpikir untuk menggunakan senjata nuklir.
Juru Bicara Kremlin Dmitry Peskov menegaskan tak ada seorang pun di Rusia yang berpikir untuk menggunakan senjata nuklir. /Mikhail Metzel/TASS

 

 

LINGKAR KEDIRI – Perang yang terjadi antara Rusia dan Ukraina hingga saat ini masih terus berlanjut.

Negara yang dipimpin oleh Presiden Volodymyr Zelensky kini telah berubah menjadi wilayah yang penuh kehancuran.

Banyak penduduk di Ukraina yang harus dengan terpaksa meninggalkan tempat tinggalnya untuk keselamatan dirinya dari invasi Rusia.

 Baca Juga: Misteri Pesan Teror kepada Tuti Terkuak, Mimin Diduga Pernah Lakukan Ini, Wanita Ini Ungkap Suatu Hal

Perang yang dilakukan di tanah Ukraina ini telah membuat kehancuran yang sangat besar.

Bahkan dalam pertempuran ini juga dilaporkan bahwa telah banyak warga sipil yang tewas akibat serangan militer.

Hingga saat ini Presiden Rusia Vlaidmir Putin masih terus mengerahkan pasukannya ke Ukraina untuk melakukan operasi militer di negara tersebut.

Dalam konflik yang terjadi antara Rusia dan Ukraina ini, baru-baru ini ada kabar yang menyebutkan bahwa pasukan yang dikerahkan oleh Zelensky telah menangkap politisi Ukraina yang pro Rusia.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x