Zelensky Diambang Batas Melawan Putin, Rusia Menolak Seruan Gencatan Senjata di Ukraina: Itu Tidak Tulus

- 26 April 2022, 18:30 WIB
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky.
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky. /Ukrainian Presidential Press Service via Reuters TV/Handout via Reuters./

LINGKAR KEDIRI – Invasi dan operasi militer yang dimulai oleh Rusia telah membawa banyak penderitaan bagi penduduk di Ukraina.

Serangan dari pasukan militer Rusia telah banyak membawa kerusakan bagi wilayah-wilayah di Ukraina.

Sebelumnya, aksi militer oleh Rusia di Ukraina ini juga telah mendapatkan kecaman dari negara-negara Barat.

Baca Juga: Man City vs Real Madrid Champions League 27 April 2022, Prediksi Skor Akhir dan Susunan Pemain

Namun hal tersebut seperti tidak dihiraukan oleh Rusia, lantaran hingga kini pasukan Moskow masih terus membanjiri wilayah di Ukraina.

Dalam peperangan ini, Ukraina juga mendapatkan banyak bantuan dari Barat, terutama dalam hal persenjataan untuk melawan invasi Rusia.

Peperangan yang kian memanas ini, membuat Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky kesulitan dalam mengusir pasukan Rusia dari negaranya.

Terlebih Baru-baru ini Rusia menolak seruan gencatan senjata di Ukraina.

Baca Juga: Ukraina Bisa Menang dan Membalikkan Keadaan Rusia, Ini Syarat Logis yang Harus Dilakukan

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah