Mengejutkan, Minsk Akan Mengizinkan Gandum Ukraina untuk Transit di Belarus, Tapi Syarat Ini Harus Dipenuhi

- 8 Juni 2022, 10:00 WIB
Pembicaraan Rusia dan Ukraina pada Senin, 7 Maret 2022 di Minsk, Belarusia
Pembicaraan Rusia dan Ukraina pada Senin, 7 Maret 2022 di Minsk, Belarusia /TASS/Maxim Guchek/

 Baca Juga: Bebas Serangan Jantung, Stroke dan Asam Urat, Cukup Minum Jus Buah Ini, Tubuh Sehat Jangka Panjang

Seperti diketahui bahwa Rusia dan Ukraina merupakan salah satu negara pengekspor gandum terbesar di dunia.

Bahkan banyak negara yang mengantungkan pasokan gandum dari negara tersebut, namun setelah terjadi perang, pengiriman gandum ke pasar global mengalami hambatan.

Sementara itu, mengenai hambatan dari pengiriman gandum dari Ukraina, Rusia mengatakan bahwa dalam operasi militernya, Moskow tidak berurusan dengan gandum di Ukraina.

Namun belum lama ini Minsk mengatakan bahwa gandum Ukraina diperbolehkan untuk transit di Belarus, tetapi ada syarat yang perlu dipenuhi oleh Kyiv.

 Baca Juga: Suplemen Sejuta Umat Ini Bisa Meningkatkan Resiko Serangan Jantung hingga Stroke Anda

Dilansir dari Reuters, Minsk siap untuk mengizinkan transit gandum Ukraina ke pelabuhan Laut Baltik melalui Belarus jika diizinkan untuk mengirim barang Belarusia dari pelabuhan ini.

Hal tersebut sebagaimana disampikan oleh kantor pemimpin Belarus Alexander Lukashenko.

Seperti yang sudah disebutkan tadi, bahwa Ukraina merupakan salah satu negara pengekspor biji-bijian global utama.

Yang mana, semenjak perang di Ukraina di mulai, negara itu tidak dapat menggunakan pelabuhan Laut Hitamnya untuk mengirim biji-bijian mereka.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah