Detik-detik Penetapan Pelaku Pembunuhan Subang, 10 Titik di TKP Ini Dijadikan Alat Bukti, Apa Itu?

- 9 April 2022, 09:49 WIB
Kondisi rumah TKP pembunuhan di Ciseuti, Jalancagak, Subang, ditunjukan Ki Sodo Buono pada 20 Desember 2021.
Kondisi rumah TKP pembunuhan di Ciseuti, Jalancagak, Subang, ditunjukan Ki Sodo Buono pada 20 Desember 2021. /YouTube Ki Sodo Buono Official

“Jejak sidik jari para pelaku sudah ada dan dipegang pihak penyidik,” katanya.

Fredy Sudaryanto juga mengatakan, bahwa Kabid Humas Polda Jabar Ibrahim Tompo telah menyebutkan ada 10 titik TKP. Hal ini bisa diyakni ada petunjuk barang bukti di 10 TKP ini yang mengarah ke pelaku.

 Baca Juga: T-72, Tank Tangguh Buatan Rusia untuk Melawan NATO Dikabarkan Berhasil Dilumpuhkan Pasukan Ukraina

Proses penyidikan kasus pembunuhan Subang terus dilakukan, hingga terkuak siapa pelaku pembunuhan Subang yang sebenarnya.

Kunjungi situs resmi kami secara langsung di lingkarkediri.pikiran-rakyat.com untuk mendapatkan informasi menarik dan terbaru lainnya.***

Halaman:

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: YouTube Freddy Sudaryanto Sport


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah