Di Malam Menjelang Tuti dan Amel Dibunuh, Pria Ini Sebut Ada Seseorang yang Diduga Memantu Yosef di Rumah TKP

- 13 April 2022, 10:00 WIB
Kasus Subang, Yosef, Yoris dan Mimin kembali menjalani kehidupan sehari-hari setelah polemik 8 bulan kasus Subang
Kasus Subang, Yosef, Yoris dan Mimin kembali menjalani kehidupan sehari-hari setelah polemik 8 bulan kasus Subang /kolase YouTube/

LINGKAR KEDIRI – Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang dengan korban Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu hingga saat ini masih menjadi misteri yang belum terpecahkan.

Bahkan dalam mengungkap kasus pembunuhan Subang ini pihak kepolisain telah mengumpulkan berbagai alat bukti.

Namun bukti-bukti yang dikumpulkan tersebut belum ada dua alat bukti kuat yang dapat memberatkan pelaku pembunuh Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu.

Baca Juga: Kejutan Bagi Putin, Pesawat Tempur F-35 dan Pembom B-2 Siluman Berlatih Bersama, Persiapan Melawan Rusia?

Seperti diketahui bahwa pembunuhan Subang ini telah memasuki bulan ke delapan, dan lamanya kasus ini terungkap, banyak publik yang menyebutkan bahwa kasus ini telah memakan banyak waktu.

Walau demikian, masyarakat terus memanti pihak kepolisian mengumumkan nama pelaku dan motif dari pembunuhan Subang ini.

Sebelum pembunuhan terhadap Tuti Suhartini dan Amalia Musika Ratu terjadi, disebutkan ada seseorang yang memantu Yosef di malam menjelang kejadian yakni pada 17 Agustus 2021.

Gambaran tersebut dimunculkan dalam sebuah tayangan video yang diunggah pada 9 April di kanal YouTube Wahyu sEno.

Baca Juga: Pembangunan Tol Kediri - Tulungagung Bakal Digeser? Pemkab Tulungagung Berikan Pertimbangan

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x