Lakukan 8 Tips Ini, Semua Penyakit Dijamin Enggan Mendekat, Salah Satunya Perbanyak Tidur

3 Januari 2022, 16:45 WIB
Ilustrasi tidur /Pexels.com/Ketut Subiyanto.

LINGKAR KEDIRI – Banyak orang ingin terhindar dari penyakit agar hidupnya menjadi sehat dan bisa melakukan banyak aktivitas.

Namun tak hanya obat saja, ada beberapa hal termasuk kebiasaan yang harus diubah agar kita terbebas dari penyakit dan panjang umur.

Berikut 8 tips agar terhindar dari berbagai penyakit, dilansir dari Youtube SB30 Health.

Baca Juga: Ini Dia Tanda Jika Kamu Punya Khodam Pendamping, Salah Satunya Disegani Orang

1. Kurangi terpapar udara dingin

Maksutnya adalah AC, anda tidak mungkin terpapar udara dingin di luar karena di Indonesia hanya ada dua musim.

Ketika di kantor anda bekerja perhatikan posisi AC , jika terpapar terlalu lama maka badan Anda akan tidak enak.

Tentunya hal ini dapat membuat anda flu karena tubuh anda yang seharusnya suhunya 36-37 derajat.

Baca Juga: Indonesia Tahun 2024, Inilah Sang Pemimpin Berdasar Sejarah dan Siklus Pergantian, Garuda-Banteng Bersatu?

2. Kurangi stres

Jika anda stres dalam jangka waktu lama, dibentuk hormon kortisol dalam jangka waktu lama akhirnya sistem imun dalam tubuh anda akan menurun.

Mungkin anda pernah lihat teman-teman Anda atau orang tua Anda yang setiap hari stress penyakitnya tidak sembuh-sembuh.

3. Olahraga

Olahraga selain dapat meningkatkan sistem imun Anda, dapat meningkatkan kerja dari sel darah putih.

Olahraga juga dapat menurunkan level stres dari tubuh anda, disarankan olahraga minimal 3 sampai 5 kali dalam waktu 1 minggu.

Olahraga sesuai dengan usia anda dan sesuaikan dengan berat badan Anda.

Baca Juga: Sinetron Ikatan Cinta 3 Januari 2022: Kematian Sofia Bukan Karena Hartawan, Papa Surya Akan Ungkap Kebenaran

4. Kurangi alkohol

Meskipun anda merasa hangat ketika anda minum alkohol sebenarnya temperatur tubuh anda tidak naik.

Justru jika anda minum alkohol saat Anda dalam keadaan sakit ini dapat menyebabkan sistem imun drop dan anda akan tambah sakit.

5. Bersihkan handphone dan tangan anda

Disarankan untuk membersihkan handphone, paling tidak tangan anda sebelum makan mungkin sebelum anda mengecek mata dan sebagainya, sebaiknya bersihkan dulu tangan anda karena ini menjadi sarang kuman.

Baca Juga: Sembuhkan Sakit Pinggang hingga Nyeri pada Persendian Dengan Minum Ramuan Alami Ini, Wajib Dicoba!

6. Perbanyak konsumsi air putih

Air yang cukup dapat membantu memperbaiki metabolisme Anda dan dapat memperbaiki sistem imun.

Bagaimana caranya tubuh anda membuang racun-racun dalam tubuh, jika air Anda sangat kurang.

7. Perbanyak tidur

Bagi yang kurang tidur mungkin hanya tidur 2-3 jam dalam satu hari, menandakan bahwa anda mengalami penuaan.

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta 3 Januari 2022, Tangis Pecah! Al Kejar Mobil Andin, Mengatakan Hal Ini

Padahal usia anda mungkin masih 17 tahun, jika anda kurang tidur ini juga berbahaya untuk tubuh anda karena manusia membutuhkan waktu tidur 6-8 jam dalam sehari.

8. Kurangi penggunaan antibiotik

Di Indonesia paling sering mereka belanja antibiotik di apotik tanpa resep dokter, namun berbeda dengan negara lain seperti Singapura, kamu akan dilarang membeli antibiotik secara bebas di apotek.

Kunjungi situs resmi kami secara langsung di lingkarkediri.pikiran-rakyat.com untuk mendapatkan informasi menarik dan terbaru lainnya.***

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: Youtube SB30 Health

Tags

Terkini

Terpopuler