Simak! Ini 4 Tanda Tubuh Dipenuhi Racun, dari Rambut Rontok Sampai Sembelit

7 Januari 2022, 15:10 WIB
Ilustrasi rambut rontok. /Pixabay/slavoljubovski/

LINGKAR KEDIRI - Tubuh manusia sudah dirancang sedemikian rupa oleh pencipta.

Tentu sebagai makhluk ciptaan-NYA, kita harus menjaga dan merawat tubuh kita.

Termasuk dengan menjaga pola makan dan berolahraga, agar selalu bugar setiap harinya.

 Baca Juga: Cara Ampuh Agar Rezeki Datang dengan Sendirinya Tanpa Dijemput

Jika tidak, tubuh ternyata dapat dipenuhi oleh racun yang tentu akan merusak tubuh.

Berikut tanda tubuh sudah dipenuhi oleh racun, seperti dilansir LINGKAR KEDIRI dari akun Instagram @oksehat.

1. Sembelit

 Baca Juga: 8 Dosa Besar Istri yang Jadi Penghalang Rezeki Suami, Waspada Nomor 7 Paling Sering

Kita sering mengkonsumsi  makanan yang sembarangan, seperti mengandung pengawet dan pewarna buatan.

Usus bertugas untuk melakukan proses pencernaan yang ada di tubuh.

Jika terlalu banyak mengkonsumsi makanan tersebut, maka perut akan mengalami sembelit.

 Baca Juga: 9 Tanda Orang yang Rezekinya Terhambat, Apakah Kamu Salah Satunya?

2. Sulit tidur

Penumpukan racun di tubuh dapat menyebabkan tubuh menjadi mudah merasa lelah.

Karena kelelahan tersebut, biasanya akan membuat jam tidur menjadi terganggu.

Jumlah racun yang tinggi ternyata dapat berdampak mengalami insomnia atau gangguan tidur.

3. Rambut rontok

Rambut rontok biasanya memang banyak terjadi, namun juga tak bisa dianggap sepele.

Jika rambut rontok dengan jumlah yang banyak, perlu segera ke tenaga medis.

Rambut rontok bisa terjadi karena penumpukan zat-zat seperti timbal yang ada di rambut.

4. Kuku rapuh

Kuku sering menjadi sarang kuman, apalagi kuku kaki yang biasanya sulit untuk terlihat.

Terlebih bagi mereka yang menggunakan kaos kaki, serta sepatu yang tertutup setiap hari,

Ternyata racun dapat turun ke bagian tubuh bawah, yaitu kuku kaki.

Kunjungi situs resmi kami secara langsung di lingkarkediri.pikiran-rakyat.com untuk mendapatkan informasi menarik dan terbaru lainnya.***

Editor: Haniv Avivu

Tags

Terkini

Terpopuler