Sering Membersihkan Wajah Dengan Tisu Basah, Segera Hindari Sebelum Merasakan 5 Perubahan ini

- 2 Maret 2021, 11:18 WIB
 Ilustrasi wajah.*
Ilustrasi wajah.* /Pexels/Polina Kovaleva

 

LINGKAR KEDIRI – Tak jarang seorang pria atau wanita menginginkan wajah yang bersih dan cerah secara praktis bukan?

Untuk itu, mereka kerap beralih menggunakan Tisu basah untuk membersihkan kotoran dan make up.

Namun ternyata dibalik praktis tisu basah, ada beberapa hal yang berbahaya bagi kesehatan kulit wajahmu.

Baca Juga: Wajib Tahu! 3 Hal Ini dapat Mengatasi Kolesterol Akibat Mengkonsumsi Daging, ini Penjelasannya

Dikutip oleh lingkarkediri.pikiran-rakyat.com dari laman asuransireceh.co.id pada 2 Maret 2021.

Berikut bahaya membersihkan wajah dengan menggunakan tisu basah: 

Baca Juga: Trailer Ikatan Cinta 2 Maret 2021: Romantis, Al Beri Kejutan ke Andin di Anniversary 5 Bulan Pernikahan

  1. Kulit Cepat Keriput

Waspada jika kamu sering membersihkan wajah dengan menggunakan tisu basah. Kebiasaan tersebut mampu menciptakan garis-garis halus atau keriput pada wajah.

Hal ini dikarenakan tisu basah hanya dapat mengangkat make-up atau kotoran di saat darurat dan tidak membersihkan atau mengangkat kotoran dan kulit mati secara menyeluruh.

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x