Sedang Jalani Program Hamil? Kamu dan Pasanganmu Wajib Menghindari Makanan dan Minuman Ini

- 29 September 2021, 19:06 WIB
Tips Promil yang baik dan makanan yang harus dihindari
Tips Promil yang baik dan makanan yang harus dihindari /

LINGKAR KEDIRI – Kehamilan pastinya hal yang ditunggu-tunggu oleh seorang pasangan suami istri.

Tentunya dalam mendapatkan keberkahan tersebut pastinya diperlukan ikhtiar dan doa.

Beberapa dari mereka ada yang masih lama menikah tetapi belum juga dikaruniai anak.

Baca Juga: 5 Manfaat Membersihkan Lidah Secara Rutin, Salah Satunya Mencegah Bau Mulut

Hal tersebut bisa jadi karena kesuburan pada pria maupun wanita mengalami masalah.

Sehingga untuk itu jika kamu juga termasuk sedang menjalani program kehamilan.

Maka hindarilah mengkonsumsi makanan yang dapat merusak atau menganggu kesuburan organ reproduksi.

Dilansir dari Akun Instagram @diadona.id pada 28 September 2021, berikut makanan dan minuman yang perlu kamu hindari agar kesuburan tidak terganggu.

1. Kopi, bahan satu ini memiliki kandungan kafein yang dapat merusak trasportasi sel telur dari indung telur atau ovarium ke rahim.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x