Makanan yang Baik untuk Kesehatan Organ Intimu, Wanita Harus Tahu Ini

- 7 Oktober 2021, 18:05 WIB
Ilustrasi dua orang wanita/Andrew Neel/Pexels
Ilustrasi dua orang wanita/Andrew Neel/Pexels /

Kandungan fitoestrogen pada kedelai dapat membantu mengatasi vagina kering dan menjaga kesehatan kulit juga pembulu darah pada wanita setelah menopause.

Jadi, kamu bisa mengganti susu sapi dengan susu kedelai.

5. Fish oil (omega-3)

Kandungan asam lemak omega-3 baik unutk sirkulasi dan mencegah vagina kering, juga mengurangi nyeri haid.

6. Sayur dan buah

Apel dapat mendukung fungsi seksual, lubrikasi dan kemampuan orgasme.

Alpukat meningkatkan lubrikasi dan memperkuat dinding vagina.

Sayuran hijau meningkatkan stimulasi dan sirkulasi darah.

***

 

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x