Segera Ketahui, 5 Kebiasaan Orang Indonesia Ini Ternyata Dilarang Di Negara Lain

- 24 November 2021, 19:52 WIB
Ilustrasi wanita tersenyum. Di negara lain ada kebiasaan orang Indonesia yang dilarang.
Ilustrasi wanita tersenyum. Di negara lain ada kebiasaan orang Indonesia yang dilarang. /Unsplash/Priscilla Du Preez

 

LINGKAR KEDIRI – Setiap negara punya peraturan yang berbeda, termasuk Indonesia yang merupakan negara unik dan mempunyai ciri khas.

Beberapa kebiasaan orang Indonesia yang terlihat biasa justru terlihat aneh di mata orang asing.

Karenanya perlu mengetahui tentang perbedaan budaya saat akan berkunjung ke negara baru, berikut 5 kebiasaan orang Indonesia yang dilarang di negara lain, dilansir dari Instagram @top5_id.

Baca Juga: 6 Negara Ini Sukses Memindahkan Ibu Kota Negara, Tak Disangka Malaysia Salah Satunya

1. Senyum kepada orang yang tidak dikenal

Di negara Rusia, masyarakat setempat tak pernah tersenyum kepada orang lain yang belum dikenalnya.

Karena, mereka menganggap senyum kepada orang asing adalah hal yang tidak sopan, dengan tersenyum pada orang asing berarti kamu tertarik dengan orang tersebut.

Hal itu yang menyebabkan kebanyakan orang Rusia sulit untuk terbuka pada orang baru.

Baca Juga: Mengejutkan, 10 Merek Ternama Asal Indonesia yang Sering Dikira Produk Luar Negeri, Nomor 10 Tak Disangka

Halaman:

Editor: Ninda Fatriani Santyra

Sumber: Instagram @top5_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x