Waspada, 11 Makanan Ini Bikin Kolesterol Langsung Naik, Nomor 10 Tak Disangka

- 15 Desember 2021, 15:13 WIB
Ilustrasi pemeriksaan kadar kolesterol.
Ilustrasi pemeriksaan kadar kolesterol. /Pixabay.com

LINGKAR KEDIRI - Tanpa kita sadari banyak makanan berkolesterol tinggi yang menjadi makanan favorit kita.

Hingga akhirnya kadar kolesterol jahat dalam tubuh kita meningkat drastis dan menimbulkan penyakit baru.

Berikut 11 makanan yang mengandung kolesterol tinggi, dikutip dari Youtube VDVC Health.

Baca Juga: Misteri Ramalan Ronggo Warsito, Tahun 2022 Zaman Edan, Jujur Selalu Sengsara dan Orang Culas Berkuasa

  1. Eskrim

Eskrim walaupun manis rasanya tapi justru pahit efeknya bagi tubuh, karena es krim mengandung kolesterol yang cukup tinggi.

Kadar kolesterol dalam es krim mencapai 47 MG per 100 gram

Daripada mengkonsumsi es krim sebagai hidangan penutup kita lebih disarankan untuk mengkonsumsi buah segar sebagai penggantinya karena jelas lebih bergizi dan aman bagi tubuh.

Baca Juga: Merinding, Pesan Mbak You Dipertengahan Tahun 2022, Indonesia Dilanda Banyak Bencana

  1. Puding 

Hidangan penutup ini umumnya dibuat dari bahan-bahan yang direbus, dikukus atau dipanggang.

Puding juga tidak selamanya manis karena bahan dasar puding juga bisa menggunakan lemak hewan dan juga daging.

Hal itulah mungkin yang membuat puding mengandung 51 MG kolesterol pada 100 gram.

Baca Juga: Biodata Lengkap Edelenyi Laura Anna, Selebgram Cantik yang Berpulang Hari Ini

  1. Keju 

Beberapa penelitian di Amerika menyebutkan kalau keju tak berdampak negatif langsung terhadap peningkatan LDL atau lemak dalam tubuh.

Hanya saja kita dianjurkan untuk tidak berlebihan mengkonsumsi keju, takaran standarnya hanya sekitar 1 hingga 2 ons keju per hari yang aman untuk kita konsumsi.

Hal ini dikarenakan kandungan kolesterol dalam 100 gram keju yang mencapai 108 mg.

Baca Juga: Mantan Pacar Gaga Muhammad, Laura Anna Meninggal Dunia Hari Ini

  1. Ikan bawal 

Memiliki banyak kandungan gizi, namun tak dapat dipungkiri ikan yang satu ini ternyata juga kaya kandungan kolesterolnya.

Dalam 100 gram daging ikan bawal terkandung 120 MG kolesterol, jadi hindari mengkonsumsi ikan bawal secara berlebihan.

  1. Udang

Termasuk ke dalam keluarga makanan laut yang tinggi kadar kolesterolnya, 125 MG kolesterol dalam 100 gram daging udang.

Jika Anda makan udang ada baiknya segera kurangi karena efek konsumsi udang secara berlebihan jelas tak baik.

Baca Juga: Penguasa Buta Berkuasa dan Lahirnya Ratu Adil, Inilah Isi Pesan Terakhir dari Prabu Siliwangi Untuk Tahun 2022

  1. Kepiting

Kepiting terkadang membuat kita lupa diri, dibandingkan dengan udang kepiting juga tidak jauh berbeda.

Hewan bercangkang keras yang satu ini mengandung 127 MG kolesterol dalam setiap 100 gram.

  1. Sosis sapi 

Makanan cepat saji yang sangat praktis ini memiliki rasa yang nikmat dan juga gurih hampir semua golongan usia menyukai hidangan berbahan dasar daging sapi.

Sayangnya sosis daging sapi mengandung 150 mg kolesterol per 100 gramnya sehingga Anda harus mawas diri ketika mengkonsumsi makanan yang satu ini.

  1. Lobster 

Meskipun memiliki kandungan gizi tertinggi diantara hewan bercangkang keras lainnya, namun konsumsinya justru harus dibatasi karena juga memiliki kandungan kolesterol yang tinggi yaitu sebesar 200 mg kolesterol 100 gram.

Baca Juga: Selebgram Cantik Laura Anna Dikabarkan Meninggal Dunia, Para Artis Ramai Mengucapkan Belasungkawa

  1. Tiram

Sejenis hewan laut yang termasuk dalam kelompok kerang-kerangan, jangkang berkapur dan bentuknya pipih.

Tiram sebetulnya memiliki kandungan gizi yang cukup tinggi tapi sama dengan lonster kandungan kolesterolnya juga tinggi sekitar 206 MG kolesterol terkandung dalam setiap 100 gram.

  1. Kuning telur 

Bagian paling gurih dari telur ini selalu menjadi favorit banyak orang.

Namun hampir semua kolesterol yang ada pada telur terpusat di kuningnya, dalam 100 gram kuning telur terkandung 1085 MG kolesterol.

  1. Otak sapi

Otak sapi mengandung 3100 MG kolesterol dalam setiap 100 gram, sebuah angka yang mencengangkan untuk hidangan sederhana yang menjadi kegemaran banyak orang Indonesia makanan tinggi kolesterol memang enak rasanya, tapi percayalah efeknya sungguh tidak mengenakkan.***

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: Youtube VDCV Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah