Kepala Pusing Tak Terkontrol Merupakan Ciri-ciri Orang Berkolesterol Tinggi, Ini Sederet Tanda-tandanya

- 13 Februari 2022, 19:15 WIB
Ciri-ciri Kolesterol Tinggi dan Pengobatannya, Kenali Gejala Ini Agar Tidak Berakibat Fatal
Ciri-ciri Kolesterol Tinggi dan Pengobatannya, Kenali Gejala Ini Agar Tidak Berakibat Fatal /Foto//cdc.gov

Masalah kolesterol ini kan disebabkan lantaran tingginya tingkat kolesterol jahat, atau istilah medis lainnya itu low-density lipoprotein, disingkat LDL, yang ada di dalam darah.

Jenis kolesterol ini dengan kadarnya yang tinggi akan mengakibatkan penyumbatan darah.

Saat kolesterol jahat dalam darah tinggi, maka tubuh pun akan memberikan suatu reaksi.

Seperti di antaranya menjadi sering pusing, hingga pegal-pegal.

Baca Juga: Pep Guardiola Keras Balas Pernyataan Klopp, Sebut dengan Tegas Perihal Perlombaan Kejuaraan Ini...

Berikut ini adalah 6 ciri-ciri fisik saat kolesterol tinggi, antara lain:

1. Muncul benjolan lemak di kulit

Munculnya benjolan lemak di kulit sering dikenal dengan sebutan xanthelasma.

Kondisi di mana plak kekuningan akibat gumpalan lemak, yang muncul di kelopak mata.

Gangguan pada kelopak mata ini, paling sering terjadi pada wanita berusia 30-50 tahun, dan pada penderita kolesterol tinggi.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu

Sumber: Mapay Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah