Jika Sering Minum Susu Ini, Mempertajam dan Meningkatkan Kesehatan Mata Anda

- 5 Juli 2022, 20:40 WIB
Ilustrasi mata.
Ilustrasi mata. /Pixabay/PublicDomainPictures/

Susu sapi maupun yogurt mengandung vitamin A serta mineral seng.

Vitamin A melindungi kornea sementara seng membantu membawa vitamin itu ke mata dari hati.

Seng ditemukan di seluruh mata, terutama retina dan koroid, yaitu jaringan pembuluh darah yang terletak di bawah retina.

Baca Juga: Nonton Film Porno Berbahaya untuk Otak? Ini 5 Dampak Sering Melihat Tayangan Tak Senonoh dan Solusi Mengatasi

Mineral tersebut sangat penting, karena membantu penglihatan pada malam hari serta pencegahan katarak.

Sehingga, bagi Anda yang ingin meningkatkan kesehatan mata, konsumsi rutin susu sapi dan yogurt sebagai camilan sehat Anda.

Setelah membaca informasi di atas, semoga bermanfaat dan menambah pengetahuan Anda tentang kesehatan.***

Halaman:

Editor: Yulian Fahmi

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x