Begini Tips Mempererat Persaudaraan Antar Anggota Organisasi Kalian

- 23 September 2020, 14:46 WIB
Ilustrasi organisasi
Ilustrasi organisasi /pikiran-rakyat

Lingkar Kediri - Organisasi merupakan suatu wadah yang terdiri dari dua orang atau lebih untuk mencapai tujuan yang sama.

Orang yang berada dalam satu organisasi disebut dengan anggota. Dan anggota akan membentuk struktur kepengurusan untuk mencapai tujuan organisasi.

Permasalahan yang sering dihadapi oleh setiap anggota di organisasi adalah ketidaksatuan visi dan misi antar anggota.

Baca Juga: Resesi Ekonomi di Indonesia, Pengamat Ekonomi Unpad Sebut Jika Turun Terus Akan Depresi

Baca Juga: Viral Foto KTPnya Kelewat Cantik, Ternyata Dia Juga Hobi Fitness dan Olahraga loh!

Permasalahan diatas justru akan menghambat tujuan dari organisasi tersebut.

Maka disitulah letak manajemen emosi dilakukan untuk menghambat muncuknya bibit-bibit permasalahan dalam organisasi. Dan hal tersebut adalah suatu kewajiban bagi setiap anggota demi mencapai tujuan organisasi.

Dengan itu, rasa persaudaraan antar anggota akan muncul dipermukaan.

Baca Juga: Link Live Streaming BTS Angkat Mic di Sidang Umum PBB, Simak Jadwalnya!

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: Organisasi Persaudaraan Antar Anggota


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x