Deteksi Kebohongan Pasangan Kamu dengan 8 Tips Ini, Supaya Tidak Sakit Hati

- 4 Oktober 2020, 10:25 WIB
Ilustrasi pertengkaran
Ilustrasi pertengkaran /Pexels/Pexels

LINGKAR KEDIRI - Pernah merasa dibohongi? Atau ingin berbohong tapi ketahuan? Sebenarnya tidak ada yang suka dibohongi bukan, terutama saat sedang berkomitmen menjalin sebuah hubungan.

Kalau sudah dibohongi, selain bisa membuat Anda sakit hati juga membuat tingkat kepercayaan pada pasangan berkurang.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Bedak Tabur Untuk Kulit Berminyak, Sudah Coba yang Mana Nih

Menurut dosenpsikologi.com dalam Zonajakarta.com ada beberapaa ciri-ciri orang berbohong, antara lain kebohongan sempurna dam kebohongan tidak sempurna.

Kebohongan Sempurna, merupakan kebohongan yang sudah direncanakan dengan sempurna bahkan dari awal. Dalam artian, ia memiliki kemampuan untuk meyakinkan orang lain dengan berbagai cara.

Baca Juga: Kelola Keuanganmu di Usia 20-an Agar Tetap Aman Habis Gajian, Simak Caranya

Kebohongan tidak sempurna, yakni kebalikan dari sebelumnya, kebohongan ini tidak direncanakan sejak awal. Artinya kebohongan ini bersifat spontanitas.

Dilansir melalui Zonajakarta.com dari Bright Side Pikiran-Rakyat.com ada 8 tips yang bisa di pelajari untuk mendeteksi lawan bicara sedang berkata jujur atau tidak hanya dengan melihat gerak-gerik tubuhnya saja saat berbicara.

1. Alis yang diturunkan dan disatukan biasanya melambangkan kemarahan. Anda juga akan melihat kerutan vertikal di antara kedua alis.

Halaman:

Editor: Feni Yusnia Safitri

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x