Tak Disangka, Sikap Sederhana Dibawah Ini Mampu Memperkuat Hubungan Dengan Pasangan Anda

- 23 November 2020, 14:00 WIB
Ilustrasi berpegangan tangan dengan pasangan.
Ilustrasi berpegangan tangan dengan pasangan. /Unsplash/Everton Vila

Sentuhan tangan yang dapat menyebabkan stres berasal dari sentuhan seseorang asing atau belum anda kenal sebelumnya.

Dan sebaliknya, stres akan berkurang saat ia mendapat sentuhan dari seseorang yang ia kenal.

Pasangan yang bahagia akan melakukan lebih banyak berpegangan tangan, karena berpegangan tangan dapat mengurangi stres, dan terdapat sedikit stres yang mengarah pada kesehatan yang lebih baik.

Baca Juga: Sering Sulit BAB? Berikut Makanan yang Ampuh Atasi Sembelit

Hal tersebut dapat diasumsikan bahwa hubungan yang baik akan mengarah pada kesehatan yang baik.

Namun, Pada tahun 2000, Journal of American Medical Association menerbitkan sebuah penelitian yang menunjukkan betapa pasangan yang tidak bahagia berisiko mengalami masalah kesehatan yang parah.

Terdapat sebuah studi yang melaporkan bahwa beberapa wanita dirawat dirumah sakit karena nyeri dada atau serangan jantung.

Baca Juga: Mempesona! Eks Menteri Susi Pudjiastuti Ungkap Deretan Pantai Terindah di Indonesia Versinya

Setelah diteliti ternyata para pasien mengaku jika mereka mengalami tingkat stres yang tinggi dalam pernikahan mereka.

Jadi tidak bisa dipungkiri hal sederhana seperti berpegangan tangan dapat mengurangi resiko terserang penyakit berbahaya.

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: yourtango


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x