APBN Tahun 2021 akan Fokus Pada Empat Hal, Salah Satunya Pemulihan Ekonomi UMKM

- 26 November 2020, 11:46 WIB
Presiden Jokowi: Dakwah Itu Merangkul, Bukan Memukul
Presiden Jokowi: Dakwah Itu Merangkul, Bukan Memukul /dok. Istana

Diketahui, Program perlindungan sosial menjadi salah satu prioritas pemerintah di tahun 2021. Dan pada APBN 2021, disiapkan dana Rp408,8 triliun untuk pelaksanaan perlindungan sosial.

Jokowi menyampaikan alokasi APBN tahun 2021 akan fokus kepada empat hal.

1. Penanganan kesehatan, dalam hal penanganan pandemi utamanya fokus kepada vaksinasi.

2. Berkenaan dengan perlindungan sosial terutama bagi kelompok yang kurang mampu dan rentan.

3. Berkenaan dengan program pemulihan ekonomi, terutama dukungan terhadap UMKM dan dunia usaha.

4. Berkenaan membangun fondasi yang lebih kuat dalam reformasi struktural di bidang kesehatan, pendidikan, perlindungan sosial, dan lain-lainnya.***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah