99 Persen Efektif Sembuhkan COVID-19, Ini Fakta Tentang Plasma Konvalensen

- 30 November 2020, 11:21 WIB
Ilustrasi Covid-19
Ilustrasi Covid-19 /Syaibatulhamdi

Baca Juga: Ketum PBNU KH Said Aqil Siroj Positif Covid-19, Hasil Tes Usap PCR Positif dan Mohon Doa Kesembuhan 

Pasien COVID-19 yang sudah sembuh memberikan antibodinya kepada pasien COVID-19 melalui plasma darah. Plasma merupakan bagian dari darah yang merupakan 45 persen komponen darah.

Linda menambahkan bahwa penyintas COVID-19 yang akan mendonorkan darahnya harus melalui proses skrining khusus untuk bisa mendonorkan darahnya.

“Yang mandatory kami memeriksakan empat penyakit, yaitu hepatitis B, hepatitis C, HIV/AIDS, dan sifilis,” Ungkapnya.

Baca Juga: Waduh! Ketua Umum PBNU Terkonfirmasi Positif Covid 19, Sespri: 'Mari Kita Doakan Kesembuhan Beliau'

Baca Juga: Ketum PBNU KH Said Aqil Siroj Positif Covid-19, Hasil Tes Usap PCR Positif dan Mohon Doa Kesembuhan 

Saat ini, PMI juga masih kekurangan pasokan darah dikarenakan menurunnya angka pendonor di tengah pandemi COVID-19.

Dia juga mengimbau masyarakat mau mendonorkan darahnya untuk memenuhi kebutuhan darah bagi beberapa pasien dengan penyakit yang membutuhkan darah.***

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x