Kenali Golongan Penerima Token Listrik Gratis PLN Desember 2020, Mungkin Anda Salah Satunya?

- 24 Desember 2020, 19:38 WIB
Cara Dapat Token Listrik Gratis Dari PLN Segera Cek di www.pln.co.id atau WhatsApp
Cara Dapat Token Listrik Gratis Dari PLN Segera Cek di www.pln.co.id atau WhatsApp /Tangkap Layar Infomasi Stimulus Covid-19/Instagram @pln.id/

Begini cara mudah akses token listrik gratis dari PLN.

Cara mudah dapat token listrik gratis via website PLN

  1. Buka alamat www.pln.co.id, lalu pilih menu stimulus Covid-19 (token listrik gratis/diskon)
  2. Masukan ID pelanggan/ nomor meteran
  3. Kemudian token listrik gratis akan ditampilkan di layar
  4. Pelanggan tinggal memasukan token listrik gratis ke meteran yang sesuai dengan ID pelanggan

Baca Juga: Kado Bisa Jadi Tanda Cinta? Tidak Percaya 5 Zodiak Ini Buktinya

Cara mudah dapat token listrik gratis via Whatsapp

  1. Buka aplikasi Whatsapp
  2. Chat Whatsapp ke 08122123123, ikuti petunjuk, salah satunya masukan ID pelanggan
  3. Token listrik gratis akan muncul
  4. Pelanggan tinggal memasukan token listrik gratis ke meteran yang sesuai dengan ID pelanggan

Baca Juga: Kota Kediri Masuk 10 Besar Kota Berkembang, Abu Bakar: Program Ekonomi Inklusif Adalah Kunci

PLN juga bekerjasama dengan perangkat pemerintah di tingkat Kecamatan/Desa/Kelurahan dengan tujuan menjangkau pelanggan di daerah terpencil.

Sehingga selama pandemi Covid-19 masyarakat bisa menerima token listrik gratis dari PLN.***

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: Instagram @pln_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x