Ingat Rencana Pemindahan Ibu Kota Negara Indonesia? Begini Perkembangannya Sekarang

- 21 Januari 2021, 20:20 WIB
Ingat Rencana Pemindahan Ibu Kota Negara Indonesia?  Begini Perkembangannya Sekarang
Ingat Rencana Pemindahan Ibu Kota Negara Indonesia? Begini Perkembangannya Sekarang /isu pemindahan ibukota baru pun tertutup corona/Foto: dok PUPR

"Kalau keputusan politik kawasan ibu kota negara baru harus langsung dibangun, Kementerian Bappenas sudah siap melaksanakan," tutur Hamdam.

Baca Juga: Ayahanda Nella Kharisma Meninggal Dunia, Dorry Harsa: Mohon Doanya!

"Tentunya ini merupakan kabar baik, karena penyusunan induk pembangunan kawasan ibu kota baru terus berlanjut," kata Hamdam menambahkan.

Meskipun dalam kondisi pandemi COVID-19 seperti saat ini, pemerintah pusat terus berusaha menyelesaikan dasar-dasar sebagai persiapan pemindahan ibu kota negara Indonesia.

Hamdam berharap dengan dibangunnya ibu kota baru negara Indonesia di Kabupaten Penajam Paser Utara, pembangunan di wilayah tersebut menjadi lebih merata.***

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah