KRI Nanggala-402 Dinyatakan Tenggelam, Panglima TNI Ungkap Temuan Tumpahan Minyak dan Serpihan

- 24 April 2021, 21:15 WIB
Kapal selam KRI Nanggala-402 buatan tahun 1952 saat latihan Pratugas Satgas Operasi Pengamanan Perbatasan (Pamtas) Maphilindo 2017 di Laut Jawa, Jumat, 20 Januari 2017.
Kapal selam KRI Nanggala-402 buatan tahun 1952 saat latihan Pratugas Satgas Operasi Pengamanan Perbatasan (Pamtas) Maphilindo 2017 di Laut Jawa, Jumat, 20 Januari 2017. /ANTARA FOTO/Syaiful Arif/rwa

Namun, kapal selam yang diduga sedang melakukan gladi resik tiba-tiba mengalami insiden hilang kontak dan belum diketahui kabar pastinya sampai saat ini.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah, Buka Puasa, Sahur, Waktu Sholat di Kota Kediri 13 Ramadhan, Minggu 25 April 2020

Baca Juga: UAS Akan Nikahi Wanita Cantik, Benarkah Sosok Wanita Tersebut Adalah Ayana Moon? 

Sebagai informasi, KRI Nanggala-402 merupakan satu dari lima kapal selam yang dimiliki angkatan bersenjata Indonesia. Kapal selam tersebut diproduksi perusahaan Jerman pada 1979 dan dibeli oleh Indonesia pada 1981.***

 

 

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha

Sumber: Konferensi Pers


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah