Mitos Rintihan Gaib Mahameru Berkaitan Dengan Penderitaan Rakyat, Gunung Semeru Tempat Tinggal Dewa dan Pasak

- 8 Desember 2021, 08:10 WIB
Foto satelit puncak Gn. Semeru.
Foto satelit puncak Gn. Semeru. /Sumber : Dr. Mirzam Abdurrachman./

Baca Juga: Kasus Subang Muncul Kejanggalan, Barang Yosef Disita, Ahmad Taufan Minta Anak Mulyana Diperiksa

Beberapa juga mempercayai bahwa gunung semeru juga merupakan pasak dari bumi yang jika meletus dapat membelah pulau jawa menjadi dua.

Gunung Semeru memiliki ketinggian sekitar 3.676 mdpl ini merupakan salah satu gunung tertinggi di Pulau Jawa.

Selain itu, Gunung Semeru juga dikenal sebagai gunung berapi paling aktif yang ada di Pulau Jawa, Sejak 1818, Gunung Semeru tercatat telah erupsi setidaknya 87 kali.

Seperti dilansir dari Pikiran Rakyat dalam “Gunung Semeru Pasak Bumi di Tanah Jawa, Suara Gaib di Mahameru dan Penderitaan Rakyat

Baca Juga: Pembunuhan Subang, Berkali-kali Saksi Dipanggil, Baru Kali Ini Nampak Suatu Kejadian yang Aneh

Dalam beberapa cerita Gunung Semeru merupakan bagian dari puncak Gunung Meru di India yang dibawa oleh Dewa Brahma dan Dewa Wisnu ke Tanah Jawa.

Gunung Semeru dijadikan sebagai pasak bumi yang begitu kokoh dan kuat untuk menjaga kestabilan bumi.

Dalam sebuah kitab yang di kenal dengan nama Kitab Tantu Panggelaran Pulau Jawa sempat terombang-ambing oleh gelombang lautan dan samudra.

Hal tersebut yang membuat Dewa Wisnua yang menjelma sebagai kura-kura dan Dewa Brahma yang menjelma sabagai ular menancapkan gunung semeru sebagai pasak bumi.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x