Polda Jatim Mediasi Kasus Viral Kapolres vs Kasat Sabhara Polres Blitar

- 3 Oktober 2020, 08:00 WIB
Kapolres Blitar AKBP Ahmad Fanani (kiri), dan Kasat Sabhara Polres Blitar AKP Agus Hendro Tri Susanto (kanan)/rri.co.id
Kapolres Blitar AKBP Ahmad Fanani (kiri), dan Kasat Sabhara Polres Blitar AKP Agus Hendro Tri Susanto (kanan)/rri.co.id /

Selain menunjukkan bentuk kekecewaannya dengan cara mengajukan resign, AKP Agus Hendro Tri Susanto juga mengkritisi beberapa hal lain dari Kapolres Blitar.

Baca Juga: Bantu Perekonomian Masyarakat, PLN Turunkan Tarif per Oktober Hingga Desember Mendatang

Bukan hanya akibat olokan 'bencong' serta olokan 'banci dan lemah' yang dilontarkan, Agus juga menyampaikan bahwa Kapolres Blitar dirasa kurang tegas. Hal tersebut lantara Kapolres Blitar membiarkan adanya pertambangan pasir yang merusak akses desa dan membiarkan juga adanya sabung ayam di masa pandemi ini.***

 

Halaman:

Editor: Mega Ayu Maulidina

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah