Warga di Sekitar Gunung Merapi Mulai Mengungsi Akibat Status Meningkat Siaga III

- 6 November 2020, 21:42 WIB
Gunung Merapi.*
Gunung Merapi.* /

Proses pengungsian sudah mulai berjalan dimulai dari Desa Krinjing. Kelompok yang diutamakan dlam pengungsian ini adalah kelompok rentan, seperti anak-anak, ibu hamil, orang sakit, warga usia lanjut, dan penyandang disabilitas.

“Mereka mengungsi dengan kendaraan sendiri, disiapkan enam unit mobil dikawal ambulans. Konsepnya memang seperti itu, akan dikawal ambulans dan dari Polsek serta Koramil,” Kata Edy, dikutip dari Antara pada 6 November 2020.

Baca Juga: Tampil Natural, Ini Alasan Aespa ‘Giselle’ Membuat Penggemar Kagum Pada Teaser Penampilan Rap-nya

Total ada 50 warga Dusun Trono, 50 warga  Dusun Trayem, dan 60 warga Dusun Pugeran di Desa Krinjing yang mengungsi ke Desa Deyangan di Kecamatan Mertoyudan.

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah