Daftar 33 Nama Perwira TNI AU yang Dimutasi oleh Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, Berikut Selengkapnya

- 20 November 2020, 21:35 WIB
Patroli Tempur F-16 TNI AU di Perbatasan Timor Leste, Bumi Lorosae Jadi Sorotan Militer Indonesia
Patroli Tempur F-16 TNI AU di Perbatasan Timor Leste, Bumi Lorosae Jadi Sorotan Militer Indonesia /tni-au.mil.id

LINGKAR KEDIRI - Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, melakukan perombakan atau mutasi 129 Perwira Tinggi (Pati) pada hari Jumat, 20 November 2020, seperti pada artikel yang telah terbit sebelumnya.

Mutasi lini Perwira Tinggi di lingkup TNI itu, sebagaimana dilansir dari Puspen TNI, dilaksanakan dalam rangka memenuhi kebutuhan organisasi dan pembinaan karier. Serta, juga untuk mengoptimalkan pelaksanaan tugas-tugas TNI yang semakin kompleks dan dinamis.

Pelaksanaan perombakan tersebut berdasarkan Surat Keputusan (SK) Panglima TNI Nomor Kep/991/XI/2020 tertanggal 18 November 2020, tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia.

Baca Juga: Pangdam Jaya Copot Baliho Habib Rizieq, Fadli Zon: Apa Urusannya?

Baca Juga: Film Chaos Walking Akan Rilis Tahun 2021, Dibintangi oleh Pemeran Spiderman dan Avengers: Endgame

Di dalam SK itu, telah ditetapkan mutasi dan promosi jabatan 129 Pati TNI yang terdiri dari 53 Pati TNI AD, 43 TNI AL dan 33 TNI AU. Berikut daftar lengkap Pati beserta namanya dari TNI AU yang akan dijelaskan dibawah ini, dilansir dari laman Antara.

Untuk data lengkap mutasi TNI AD dan AL, dapat diakses dalam tautan (link) artikel yang berbeda di Lingkar Kediri.

(DAFTAR MUTASI 53 PATI TNI AD)

(DAFTAR MUTASI 43 PATI TNI AL)

Halaman:

Editor: Mualifu Rosyidin Al Farisi

Sumber: ANTARA Puspen TNI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x