Selaput Dara Robek Tanda Keperawanan Wanita Apakah Benar? Ini Penjelasan Medisnya

- 12 Januari 2023, 11:03 WIB
Selaput dara wanita robet adalah tanda keperawanan?
Selaput dara wanita robet adalah tanda keperawanan? /Pexels

Apakah selaput dara setiap wanita itu sama?

Faktanya tidak, setiap wanita memiliki selaput dara yang berbeda-beda bahkan ada beberapa jenis bentuk dari selaput dara wanita. 

Menurut dr Fahimeh Sasan dari the mount Sinai hospital new york menjelaskan jika setiap wanita memiliki selaput dara yang berbeda.

 Baca Juga: Rahasia Kesehatan Dibalik Konsumsi Jinten Hitam, Ini Makanan yang Bisa Sembuhkan Asam Lambung

Apakah selaput dara hanya bisa robek karena berhubungan intim?

Robeknya selaput dara hanya dengan berhubungan intim merupakan mitos.

Selaput dara bisa robek tidak hanya karena berhubungan intim, banyak penyebab lainnya seperti bersepeda, senam ekstrim, berkuda dan pemasangan tampon setelah operasi.

 Baca Juga: Kasus Subang, Sosok Ini Ceritakan Kronologi Saat Yosef Mengajaknya ke TKP Pasca Pembunuhan Ibu Tuti dan Amel

Robekan selaput dara akibat pergerakan fisik ini tidak disadari karena rasa nyeri yang muncul ketika hal ini terjadi berbeda dengan rasa nyeri robekan ketika melakukan hubunan intim.

Robekan akibat aktivitas fisik ini bisa menyebabkan keluarnya darah yang terkadang dianggap darah haid.

Halaman:

Editor: Haniv Avivu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x