Para Pemimpin Militer AS Sudah Siapkan Hal Ini jika Donald Trump Berusaha Gagalkan Pelantikan Biden

- 28 Desember 2020, 11:06 WIB
Donald Trump
Donald Trump /The Independent

LINGKAR KEDIRI - Hingga saat ini, upaya Doanld Trump untuk menggagalkan pelantikan Joe Biden sebagai Presiden Amerika Serikat  terpilh pun masih diwaspadai. 

Sebelumnya, Trump pernah dikabarkan akan mengumumkan darurat militer. Bahkan ia juga menunjuk ahli teori konspirasi sebagai penasihat khusus untuk melawan Joe Biden.

Hal itu tentu saja menuai banyak kritiakan dari berbagai pihak. Ia juga menganggap serangkaian tindakan Trump adalah gila, kata senator dari Partai Republik, Mitt Romney.

Baca Juga: Taeyong NCT Bakal Ambil Cuti Konser, Ini Pernyataan Resminya

Menyikapi hal itu, para pemimpin militer AS menyatakan telah bersiap jika Presiden Donald Trump menerapkan darurat sebagai usaha menjegal Joe Biden sebagai presiden ke-46 pada 20 Januari nanti.

Enam sumber militer mengungkapkan, kini tengah dilakukan secara tertutup membahas jika petahana menggunakan cara nekat untuk menjegal Biden, dikutip dari Newsweek.

Nmaun, tipis kemungkinan para komandan AS jika terlibat dalam upaya membalikkan Pilpres AS dan berpihak kepada Trump.

Hanya saja mereka khawatir jika pasukan terpaksa dilibatkan untuk memadamkan kekacauan bisa timbul karena presiden berusia 74 tahun itu.

Mantan hakim agung juga menuturkan, karena wabah virus corona saat ini Trump mempunyai kuasa untuk menerapkan keadaan darurat.

Halaman:

Editor: Dwiyan Setya Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x