Amerika Serikat Siapkan Tambahan Dana Militer Tuk Hadapai China, Joe BIden: AS Lawan Segala Bentuk Ancaman

- 31 Mei 2021, 08:14 WIB
Presiden AS Joe Biden
Presiden AS Joe Biden /REUTERS/Carlos Barria

Hal ini dikarenakan saat keduanya sedang bertemu, Biden mengakui bahwa Xi Jinping pernah menyatakan dapat menguasai AS dengan jangka waktu 15 Tahun.

"Xi sangat yakin jika negaranya sebelum tahun 2030 akan menyalip AS dalam segala hal," kata Biden didepan para jenderalnya.

Baca Juga: Singgung Megawati Soekarno Putri Tak Sekolah, Ferdinand: Cak Nun Tak Pantas Bandingkan-bandingkan Hidupnya

Xi Jinping Presiden China
Xi Jinping Presiden China

Diberitakan sebelumnya dari Zona Jakarta.com dalam artikel yang berjudul "Ditantang Xi Jinping, Presiden AS Joe Biden Langsung Siapkan Dana untuk Perang Melawan China", merasa ditantang oleh China, Biden langsung menghubungi semua jajarannya.

Ia meminta Kementerian Keuangan AS menyiapkan dana 155 juta dolar AS dengan tajuk "Countering PRC Malign Influence Fund" untuk mengurangi pengaruh China di Asia.

Baca Juga: Presiden Jokowi Alami Penuaan? Pakar Forensik Ungkap Karena ini, Dari Banyak Pikiran Hingga Stress

Dana tersebut akan digunakan AS untuk disumbangkan dalam bentuk peralatan militer yang akan diberikan kepada negara-negara penentang China.

"AS akan bisa melawan segala bentuk ancaman," papar Biden.***(Beryl Santoso/Zona Jakarta)

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x