China Tolak Penyelidikan Asal Usul Covid-19 dari WHO, Amerika Serikat Kecewa: Mereka Tidak Bertanggung Jawab

- 24 Juli 2021, 13:50 WIB
 Ilustrasi Covid-19
Ilustrasi Covid-19 /pixabay

Baca Juga: Luhut Pandjaitan Minta Penyaluran Bansos Segera Dipercepat, Dirut Bulog: Mulai Kamis 22 Juli 2021 Sudah Siap

"Saya ingin menekankan bahwa .... Institut Virologi Wuhan tidak pernah merancang, membuat, atau membocorkan virus corona baru," katanya.

Tim WHO menyimpulkan bahwa virus kemungkinan besar melompat dari hewan ke manusia, mungkin dari kelelawar ke hewan perantara.

Para ahli mengunjungi pasar di Wuhan yang telah menjual hewan hidup, dan merekomendasikan studi lebih lanjut tentang peternakan yang memasok pasar.

“Langkah selanjutnya, menurut saya animal tracing harus tetap menjadi arah prioritas. Ini adalah bidang yang paling berharga untuk upaya kami,” kata Liang Wannian, yang memimpin pihak China, pada konferensi pers hari Kamis.***

 

Halaman:

Editor: Zaris Nur Imami

Sumber: AP News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x