6 Negara yang Terancam Bangkrut Karena Terlilit Utang, Beresiko Terjadi Kemiskinan dan Kelaparan

- 13 September 2021, 18:32 WIB
Ilustrasi utang.
Ilustrasi utang. /Pixabay/Tumisu/

Hal tersebut dilakukan dengan tujuan untuk membantu melunasi utang negara sebesar 600 juta USD yang jatuh tempo pada tahun 2017 lalu.

  1. Maladewa

Proyek peningkatan bandara internasional di Maladewa telah menelan biaya sekira 830 juta USD.

Proyek tersebut merupakan satu dari 3 proyek investasi paling menonjol di Maladewa yang melibatkan Tiongkok.

Bank Dunia menilai negara ini beresiko tinggi mengalami kesulitan utang, bahkan saat ini diperparah dengan  gejolak politik dalam negeri.

  1. Tajikistan

Tajikistan kini menempati sebagai salah satu negara termiskin di dunia.

Bahkan Bank Dunia menilai Tajikistan berada pada titk terendah resiko kesulitan membayar utang.

Pada tahun 2016-2017 hampir 80% total peningkatan utang luar negeri Tajikistan berasal dari Tiongkok.***

Halaman:

Editor: Alfan Amar Mujab

Sumber: Portal Bangka Belitung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah